Rechercher dans ce blog

Friday, February 4, 2022

4 Manfaat Bagus Buah Ini untuk Buka Puasa Senin-Kamis Bulan Rajab, Simak Penjelasan dr Zaidul Akbar - Desk Jabar - Deskjabar.com

DESKJABAR - Buah ini merupakan buah yang bermanfaat jika dikonsumsi saat berbuka puasa Senin Kamis Bulan Rajab.

Buah yang namanya diabadikan Al-Qur’an tersebut merupakan makanan dengan berbagai manfaat yang bagus bagi kesehatan tubuh.

Buah yang rasanya manis dan lezat ini sangat bagus untuk mengembalikan energi dan mengganti elektrolit yang hilang selama berpuasa.

Baca Juga: JADWAL PUASA RAJAB 1443 H Terbaru, Inilah Hari-hari Utama Puasa Sunnah di Bulan Rajab yang Mulia 

Manfaat bagus kalium adalah untuk mengontrol detak jantung, fungsi otak, mengurangi rasa lelah setelah beraktivitas.

Dikutip DeskJabar.com dari kanal YouTube Kitab Kuning berjudul ‘Alasan Nabi Mendahulukan Makan Kurma Saat Berbuka Puasa’ tayang 1 tahun yang lalu, dr. Zaidul Akbar mengatakan, kurma mengandung potasium atau kalium.

“Kurma merupakan sumber serat, gula, magnesium, kalium, dan karbohidrat bagus dalam menjaga kesehatan,”ujarnya.

Peneliti lain mengatakan, kurma mengandung potasium atau kalium. Kandungan potasium dalam buah kurma yaitu 696 mg.

Kurma juga merupakan sumber energi instan karena terdapat gula yang tinggi berupa fruktosa dan glukosa.

Adblock test (Why?)


4 Manfaat Bagus Buah Ini untuk Buka Puasa Senin-Kamis Bulan Rajab, Simak Penjelasan dr Zaidul Akbar - Desk Jabar - Deskjabar.com
Read More

No comments:

Post a Comment

Anak Buah SBY Bawa Pesan Jelang Anas Urbaningrum Bebas: Mulailah Hidup Baru yang Lebih Baik - Tribun Bali

TRIBUN-BALI.COM, JAKARTA - Anak buah Susilo Bambang Yudhoyono ( SBY ) di Partai Demokrat , Andi Arief memberikan pesan khusus pada Anas...