Buah-buahan penting dikonsumsi untuk kesehatan. Namun, sayang buah tidak tahan begitu lama. Jika ingin menyimpannya lebih lama, bisa ikuti 5 tips mudah ini.
Buah-buahan adalah sumber vitamin dan mineral. Buah penting dikonsumsi karena kandungannya memberikan begitu banyak manfaat bagi kesehatan, salah satunya memasok energi.
Disamping manfaatnya, buah-buahan juga begitu cepat membusuk sehingga tidak bisa disimpan untuk dijadikan camilan dalam waktu yang lama. Namun tak perlu khawatir, karena ada beberapa trik mudah yang bisa dilakukan untuk membantu menyimpan buah lebih tahan lama.
Berikut ini 5 trik mudah menyimpan buah yang dirangkum dari Times of India (19/11).
1. Hitung Jumlah Buahnya
Jika membeli buah, pastikan beli dalam jumlah yang tepat. Jangan sampai mubadzir karena buah lebih cepat busuk. Foto: Getty Images/iStockphoto/show999
|
Ketika belanja buah, sebaiknya perhatikan jumlah yang dibeli. Menurut para ahli, jatah buah harian yang disarankan hanyalah dua potong karena memang buah merupakan makanan yang lebih mudah busuk.
Pastikan untuk belanja buah-buahan dengan bersikap praktis dan hitung buah yang dibeli. Dengan cara ini, kamu tidak perlu khawatir akan membuang-buang makanan.
2. Perhatikan Ketika Membilas Buah
Mungkin banyak orang berpikir bahwa buah perlu dicuci bersih dan dibilas sebelum disimpan agar kuman dan bakteri tidak menempel pada makanan bernutrisi itu.
Memang hal tersebut benar, namun ketika membilasnya jangan lupa dikeringkan. Ini karena, jika ada buah yang tidak dikeringkan dengan benar, kelembapannya dapat menyebabkan buah lebih cepat berjamur.
Jika membeli buah, sebenarnya bisa langsung saja disimpan atau jika memang ingin dicuci, jangan lupa untuk dikeringkan menggunakan handuk dapur sebelum menyimpannya.
Simak Video "Cegah Haus saat Puasa, Konsumsi Makanan Ini saat Sahur dan Berbuka"
[Gambas:Video 20detik]
Anti Mubazir! Ini 5 Tips Simpan Buah agar Tahan Lama - detikFood
Read More
No comments:
Post a Comment