Rechercher dans ce blog

Friday, April 7, 2023

Daftar Harga Buah Gorontalo di Pasar Sentral - Tribun Gorontalo

Reporter: Praila Libriani

TRIBUNGORONTALO.COM, Gorontalo - Beragam buah Gorontalo dijual di Pasar Sentral Kota Selatan Gorontalo. 

Harga buah Gorontalo ini bervariasi, tergantung jenis dan ukuran. Misalnya per hari ini, Kamis (6/4/2023), buah Alpukat dipatok Rp 20 ribu per kilogram (kg). 

Sebelumnya, harga sejumlah buah Gorontalo mengalami kenaikan. Namun masuk pertengahan Ramadhan, mulai turun. 

Harga Alpukat sebelumnya Rp 25 ribu per kg menjadi Rp 20 ribu per kg. 

Lalu ada buah sirsak, semangka, nenas, naga, alpukat, pepaya, bengkoang, dan kedondong dijual dengan harga yang stabil. 

Berikut harga buah Gorontalo yang dirangkum TribunGorontalo.com hari ini. 

Harga Buah di Pasar Sentral Kota Gorontalo, Kamis (6/4/2023):

Alpukat dari Rp 20 ribu per Kg

Sirsak Rp 20 ribu per Kg

Semangka Rp 8 ribu per buah

Nenas Rp 10 ribu per buah

Naga Rp 20 ribu per Kg

Pepaya Rp 10 ribu per buah

Bengkoang Rp 10 ribu per Kg

Kedondong Rp 15 ribu per Kg

Harga alpukat turun sekira Rp 5 ribu per Kg. Dari Rp 25 ribu menjadi Rp 20 ribu per Kg.

"Kita sebagai pedagang menjadi tangan ketiga penerima alpukat ini. Jadi kita mematok harganya sesuai dari tangan kedua," tutup Suryati.

Selain buah-buahan, ternyata Suryati juga menjual kacang-kacangan mentah seperti kacang tanah, kacang hijau dan lain-lain. (*)

Adblock test (Why?)


Daftar Harga Buah Gorontalo di Pasar Sentral - Tribun Gorontalo
Read More

No comments:

Post a Comment

Anak Buah SBY Bawa Pesan Jelang Anas Urbaningrum Bebas: Mulailah Hidup Baru yang Lebih Baik - Tribun Bali

TRIBUN-BALI.COM, JAKARTA - Anak buah Susilo Bambang Yudhoyono ( SBY ) di Partai Demokrat , Andi Arief memberikan pesan khusus pada Anas...