Rechercher dans ce blog

Saturday, April 3, 2021

5 Manfaat Buah Gowok untuk Kesehatan, Bantu Atasi Jerawat Membandel | merdeka.com - merdeka.com

Merdeka.com - Buah gowok (Syzygium polycephalum) adalah jenis tanaman dari suku Mytaceae (jambu-jambuan) yang kini semakin dilupakan dan jarang ditemukan. Padahal, buah gowok cukup populer di Indonesia dan banyak diperjualbelikan pada tahun 1980-1990. Tak hanya memiliki rasa manis dan segar, buah gowok juga mengandung segudang manfaat untuk kesehatan.

Buah gowok memiliki warna putih atau merah keunguan. Seperti mengutip dari ejurnal.stikes-btch.ac.id, tanaman gowok diyakini sebagai tumbuhan asli dari Indonesia dan hanya ditemukan di Pulau Jawa dan Kalimantan. Buah gowok mengandung banyak nutrisi penting yang dapat menjaga daya tahan tubuh dan mencegah berbagai penyakit.

Salah satu manfaat buah gowok untuk kesehatan adalah mengatasi jerawat membandel. Kandungan antioksidan tinggi pada buah gowok berperan penting untuk mencegah bakteri yang sering menjadi penyebab jerawat. Tak heran jika buah satu ini dulunya kerap dijadikan obat herbal.

Berikut beberapa manfaat buah gowok untuk kesehatan yang dilansir dari ejurnal.stikes-btch.ac.id.

Let's block ads! (Why?)


5 Manfaat Buah Gowok untuk Kesehatan, Bantu Atasi Jerawat Membandel | merdeka.com - merdeka.com
Read More

No comments:

Post a Comment

Anak Buah SBY Bawa Pesan Jelang Anas Urbaningrum Bebas: Mulailah Hidup Baru yang Lebih Baik - Tribun Bali

TRIBUN-BALI.COM, JAKARTA - Anak buah Susilo Bambang Yudhoyono ( SBY ) di Partai Demokrat , Andi Arief memberikan pesan khusus pada Anas...