Rechercher dans ce blog

Tuesday, March 29, 2022

Selain Baik Untuk Kesehatan, 6 Jenis Buah Ini Juga Disebut-Sebut Berasal dari Surga - Portal Sulut - Portal Sulut

PORTAL SULUT - Mengkonsumsi buah-buahan merupakan hal yang sangat baik untuk kesehatan.

Selain memiliki rasa yang enak, buah-buahan juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh karena banyak mengandung vitamin dan serat lainnya.

Namun tahukah kalian dari berbagai jenis buah buahan, ada buah yang disebut-sebut berasal dari surga?

Baca Juga: Tips Kesehatan: Inilah 7 Cara Menghilangkan Mata Panda Secara Alami dan Cepat

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari video unggahan channel YouTube @Aldifa Media, berikut fakta tentang 6 buah dari surga yang sering disebut dalam Al - Quran.

Mari kita simak jenis dan manfaat buah dari surga berikut ini.

1. Buah Kurma

Buah Kurma sangat kaya akan zat besi yang mampu mencegah anemia, menghilangkan lelah, dan meningkatkan energi.

Konon Siti Maryam disuruh makan buah kurma setelah melahirkan.

Adblock test (Why?)


Selain Baik Untuk Kesehatan, 6 Jenis Buah Ini Juga Disebut-Sebut Berasal dari Surga - Portal Sulut - Portal Sulut
Read More

No comments:

Post a Comment

Anak Buah SBY Bawa Pesan Jelang Anas Urbaningrum Bebas: Mulailah Hidup Baru yang Lebih Baik - Tribun Bali

TRIBUN-BALI.COM, JAKARTA - Anak buah Susilo Bambang Yudhoyono ( SBY ) di Partai Demokrat , Andi Arief memberikan pesan khusus pada Anas...