PORTAL SULUT - Mungkin banyak yang tidak tau manfaat dari makan buah salak, buah salak ternyata kaya akan manfaat bagi tubuh.
Jika anda ingin mengetahui sesungguhnya manfaat buat salak, simak 10 manfaat buah salak bagi kesehatan yang dikutip chanel youtube Moxer TV.
1 Mengontrol gula darah, buah salah punya manfaat yang sangat baik untuk kesehatan pankreas.
Baca Juga: Populer! Inilah Manfaat Daun Kunyit Untuk Kesehatan, Salah Satu Menghambat Proses Penuaan Dini
Pankreas adalah organ yang berperan penting dalam menghasilkan insulin sehingga dapat membantu mengontrol gula darah Anda.
Kandungan petrostillben yaitu, zat kimia yang mirip dengan resverastro, dinilai mampu melindungi sel beta dalam pankreas, dan dapat mencegah resistensi insulin.
2 Menambah stamina, buah salak memiliki kandungan karbohidrat atau dalam kata lain punya kadar gula.
Jenis gula dalam masalah ini adalah Jenis gula yang baik sehingga buah salak dapat menambah stamina Anda.
Buah salak ini akan diubah menjadi glukosa, glukosa akan diubah menjadi energi.
Terungkap! 10 Manfaat Makan Buah Salak Yang Sebenarnya Bagi Kesehatan - Portal Sulut - Portal Sulut
Read More
No comments:
Post a Comment